Setelah membuat sinopsis, selanjutnya adalah pemetaan jalan cerita dalam treatment.
Apa sih treatment itu?
Kerangka cerita.
Pada treatment, sudah terlihat pergerakan tokohnya dalam cerita dengan deskripsi kejadian berikut tempatnya.
Kejadian demi kejadian diurutkan dengan saling terkait membentuk bangunan dramatik. Cerita yang terbentuk sudah terlihat nyata, dari awal sampai akhir. Nilai daya tarik cerita sudah tertangkap lewat pola cerita yang terlihat, meski belum terdapat dialog dari para tokohnya.
Kejadian demi kejadian diurutkan dengan saling terkait membentuk bangunan dramatik. Cerita yang terbentuk sudah terlihat nyata, dari awal sampai akhir. Nilai daya tarik cerita sudah tertangkap lewat pola cerita yang terlihat, meski belum terdapat dialog dari para tokohnya.
Kerangka inilah nantinya yang akan dimatangkan dengan deskripsi dan dialog membentuk skenario. Naskah lengkap yang siap digarap menjadi bentuk visual secara kreatif.
![]() |
print screen |

Tidak ada komentar:
Posting Komentar